SUARAPANTAU.COM – Cawapres RI nomor urut 02, Sandiaga Uno terus berkeliling serap aspirasi dan jajaki potensi nusantara. Pagi tadi, Sandiaga Uno tampak berolahraga pagi di Telaga Sarangan atau lebih dikenal Lake Sarangan Magetan Jawa Timur, Rabu 6 Februari 2019.
FOTO: Keren, Sandiaga Berolah Raga Pagi Nikmati Indahnya Lake Sarangan di Magetan
