Edy Prabowo dan Gubernur Hermah Deru Tebar 7.100 Benih Ikan

Jakarta- Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Edhy Prabowo dan Gubernur Sumsel, Herman Deru melakukan penaburan 7.100 benih ikan di kolam ikan yang ada di lingkungan Gedung Kementrian Kelautan dan Perikanan Sumsel Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan Sumsel, Senin (27/1/2020).

Adapun benih ikan yang ditabur yaitu benih ikan nilam sebanyak 5000 ekor dan ikan tembakang 2100 ekor.

Penaburan benih dilakukan dalam rangkaian kegiatan Peresmian Gedung Kementrian Kelautan dan Perikanan Sumsel Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan Sumsel.

Edhy Prabowo mengatakan, ikan tembakang merupakan ikan yang mirip dengan ikan betok yang sudah sangat familiar di kalangan masyarakat Sumsel.

Bacaan Lainnya

“Kami tebar benih ini dengan tujuan agar bisa melestarikan ikan.” ujarnya

Artikel ini telah tayang di Tribunsumsel.com dengan judul Edhy Prabowo dan Gubernur Herman Deru Tebar 7.100 Benih Ikan, https://sumsel.tribunnews.com/2020/01/27/edhy-prabowo-dan-gubernur-herman-deru-tebar-7100-benih-ikan.

Editor: Prawira Maulana

 

Ikuti berita terbaru di Google News

Redaksi Suarapantau.com menerima naskah opini dan rilis berita (citizen report).
Silahkan kirim ke email: redaksisuarapantau@gmail.com atau Whatsapp +62856-9345-6027

Pasang IklanCalon Bupati Luwu 2024

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *