Danrem Tarumanagara Kolonel Inf Asep Sukarna Hadiri Gebyar Pesona Budaya Garut

Danrem Tarumanagara Kolonel Inf Asep Sukarn Hadiri Gebyar Pesona Budaya Garut
Danrem Tarumanagara Kolonel Inf Asep Sukarn Hadiri Gebyar Pesona Budaya Garut

SUARAPANTAU.COM – Danrem 062/Tarumanagara Kolonel Inf Asep Sukarna hadiri Gebyar Pesona Budaya Garut dalam rangka Hari Jadi Garut ke-210 Tahun, Sabtu 18 Februari 2023.

Juga hadir, Para Raja dan Sultan Nusantara, Bupati Garut H. Rudi Gunawan beserta istri,  Wakil Bupati Garut dr. H. Helmi Budiman beserta Isteri, dan sejumlah undangan lainnya.

Kegiatan diselenggarakan oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Garut, di Halaman Bale Paminton, Jl. A. Yani No. 32, Kel. Pakuwon, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut.

Baca Juga: TNI AD Bantu Ribuan Warga Kabupaten Lebak Dapatkan Air Bersih Melalui Pompa Hidran

Bacaan Lainnya

Gebyar Pesona Budaya Garut mengangkat tema ”Purnamakarya Rucita Wibawa”.

Kegiatan bertujuan melestarikan dan mempromosikan budaya Kabupaten Garut.

Baca Juga: Mayjen TNI Herianto Syahputra Ajak Warga Aceh Ramaikan Festival Kuliner Kuah Beulangong

Dengan menampilkan atraksi budaya diantaranya Lagu Nuansa Garut, Pencak Silat, Rampak Gendang, Seni Tari Dagiang (Purnamakarya Rucita Wibawa).

Serta pelaksanaan Devile Batik Garutan dari Perwakilan Pemda di seluruh Kabupaten Garut.

Ikuti berita terbaru di Google News

Redaksi Suarapantau.com menerima naskah opini dan rilis berita (citizen report).
Silahkan kirim ke email: redaksisuarapantau@gmail.com atau Whatsapp +62856-9345-6027

Pasang Iklan

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *